Pantai Puger : Wisata Sambil Memancing Ikan
Wisata Pantai Puger terletak 36 km sebelah barat daya dari pusat kota Jember. Pantai ini terkenal dengan tempat pelelangan dan penjualan ikan. Anda tidak hanya bisa menikmati keindahan laut tetapi juga melihat beberapa barisan Kapal kayu tradisional. Anda juga dapat membeli ikan segar dari nelayan…
Segarnya Air Terjun Antrokan Jember
Air Terjun Antrokan merupakan air terjun yang cukup banyak dicari oleh para traveller. Air yang jernih meluncur bebas diantara tebing yang menjulang tinggi yang dikelilingi oleh rimbunan pohon hijau ini sangatlah menawan, tidak heran jika para pengunjung yang mengunjungi air terjun ini betah berlama-lama untuk…
Wisata Pantai Bandealit : Surga Dibalik Misteri
Hai Traveller! Pantai Bandealit merupakan pantai yang terkenal dengan keindahan yang tiada tara serta misteri yang ada di dalamnya. Pantai ini terletak di Taman Nasional Meru Betiri, Jember. Taman Nasional Meru Betiri ini dikenal sebagai hutan tropis dataran rendah. Konon katanya di Pantai ini sering…
Melihat Satwa di Kebun Binatang Mini Taman Galaxy
Hai Traveller! Jember memiliki banyak sekali wisata yang menarik dan lengkap, salah satunya yaitu taman Galaxy. Taman Galaxy merupakan sebuah objek wisata yang didalamnya menyuguhkan keindahan taman seperti bukit Teletubbies dan juga kebun binatang. Diberi nama Bukit Teletubbies karena bentuk dan rumputnya seperti tempat dalam…
Wisata Edukasi Taman Botani Sukorambi, Jember
Taman wisata Botani, Jember merupakan suatu taman wisata yang menawarkan tempat wisata sekaligus edukasi. Tempat ini cocok dikunjungi bersama keluarga, teman, maupun pasangan. Wisata Botani dipenuhi aneka flora dan satwa. Sedikitnya ada 13 jenis hewan yang dipelihara. Dua di antaranya hewan yang dilindungi. Di sana…
Mengenal Wisata Rembangan Jember
Obyek wisata Rembangan terletak di 12 Km ke arah utara kota Jember. Obyek wisata ini masih merupakan daerah pegunungan dan biasa digunakan sebagai tempat peristirahatan layaknya Puncak atau Villa. Pemandangan saat jalan menuju wisata Rembangan ini tak kalah indah dengan wisata yang lain. Selain pemandangan…
Bukit Diatas Awan : Bukit SJ88 Jember
Bukit SJ88 merupakan salah satu objek wisata yag menarik dijember karena sebutannya sebagai “bukit di atas awan” yang membuat orang bertanya-tanya. Nyatanya, Bukit SJ88 ini menyuguhkan Lanscap alam bumi Jember dari ketinggian sehingga bukit ini disebut Bukit di atas awan. Bukit SJ88 berada di ketinggian…
Wisata Kebun Binatang Surabaya : Cocok Dikunjungi Bagi Keluarga
Kebun Binatang Surabaya atau sering dikenal KBS didirikan pada 31 Agustus 1916 yang merupakan kebun binatang tertua si Asia Tenggara. Pada awalnya kebun binatang ini dinamakan Soerabaiasche Planten-en Dierentuin berada di Kaliondo. Lalu setahun kemudian KBS dipindahkan ke Darmo yang kemudian menjadi tempatnya hingga saat…
Museum Sepuluh Nopember : Tempat Wisata Bersejarah
Hai Traveller! Museum Sepuluh Nopember Surabaya telah menjadi objek wisata sejarah yang terkenal di Surabaya. Museum ini didirikan sebagai bentuk kenangan atas keberanian arek-arek Suroboyo pada pertempuran hebat yang terjadi tanggal 10 Nopember 1945.Museum ini berada di bagian bawah tanah lahan Tugu Pahlawan. Museum yang…
Taman Wisata Modern Kenjeran Park Surabaya
Kenjeran Park dahulunya adalah sebuah kawasan wisata yang bisa dikatakan kumuh dan tidak layak untuk dijadikan taman wisata. Kawasan Kenjeran ini dahulunya sangat sepi dan menurut berita yang telah beredar pernah ada kejadian korban pembunuhan. Kawasan ini juga sering digunakan muda-mudi untuk berpacaran. Namun sekarang,…